Dari Set ke Lokasi, Kami Ada untuk Anda

Lebih dari 10 Tahun Berpengalaman dengan Production House Ternama. Pesan Sekarang untuk Pelayanan yang Luar biasa

Syuting Film
Syuting Film

Bekerjasama dengan berbagai rumah produksi film terkemuka di Indonesia.

Pengalaman Lebih Dari 10 Tahun
Kru solid
Kru solid
Layanan Terbaik
Servis Rutin mobil
Servis Rutin mobil
Armada Kendaraan Lengkap Dan Terawat

Kendaraan Lengkap dan terawat, Driver Profesional

Melayani dengan senyum, bekerja dengan Profesional

Selamat Datang di

Wahana Eka Trans

Rental mobil Spesialis produksi Film, Sinetron dan iklan

Selamat datang di Wahana Eka Trans, mitra terpercaya dalam layanan rental mobil profesional di Indonesia. Dengan pengalaman lebih dari 10 tahun dalam industri ini, kami bangga telah mendukung berbagai Rumah Produksi terkemuka dalam menciptakan karya-karya luar biasa. kami berkomitmen untuk memberikan layanan transportasi yang andal, aman, dan efisien, memastikan setiap detail perjalanan produksi Anda berjalan dengan lancar.

Menjaga Kepercayaan Mitra
Menjaga Kepercayaan Mitra

Dengan bergabungnya Mahiditatu Team, kami siap mendukung Anda dengan solusi logistik yang inovatif dan personal.

Team Yang Profesional & Ramah

Tim kami terdiri dari para profesional yang berdedikasi dan selalu siap melayani dengan senyuman.

Terpercaya

Dengan pengalaman bertahun-tahun dalam industri ini, kami telah memperoleh reputasi sebagai mitra tepercaya yang dapat diandalkan.

Harga Terjangkau

Kami berkomitmen untuk menyediakan layanan berkualitas tinggi dengan harga yang ramah di kantong.

Mengapa Memilih kami ?

Responsif

Kami berkomitmen untuk merespons setiap permintaan, pertanyaan, atau masalah dengan cepat dan efisien

Armada Berkualitas & Banyak Pilihan

Unit Mobil Lengkap , bersih & terawat

Review Pengguna

Terima kasih atas layanannya.. Drivernya tau banget jalan tikus jd terhindar dari macet.Nanti saya order lagi ya Pak..

Surya Nyata

Pelayanannya ramah, kendaraan bersih, wangi, mantul pokoknya

Rhomi 135

★★★★★
★★★★★